Raja Mobil Listrik China BYD, Ternyata Dulu Cuma Bikin Baterai Nokia
MERDEKA.COM - Build Your Dreams atau BYD, benar-benar mewujudkan mimpi besarnya. Di China sebagai negara asalnya, BYD biasa disebut Bi Ya Di. Ini merupakan perusahaan teknologi berkantor pusat di Shenzhen, Provinsi Guangdong, China. Tapi tahu tidak, kalau perusahaan ini dulunya hanya memproduksi baterai. Termasuk menjadi penyuplai baterai produsen ponsel seperti Motorola dan Nokia. Berdiri sejak 1995, BYD memang lahir sebagai produsen baterai litihum untuk kebutuhan barang elektronik seperti telepon seluler. Pada 1998, BYD langsung tancap gas dengan membuka kantor pertama di luar China. Tepatnya di Belanda. Barulah pada 2005, BYD mengumumkan masuk ke dunia otomotif dengan resmi meluncurkan mobil pertama bernama F3. (Angga/Eko) ---- #merdekadotcom MORE VIDEOS: https://video.merdeka.com/ Produced by https://www.merdeka.com KLN Apps ► http://www.kln.id/apps/ ---- Youtube ?